Rabu, 05 September 2012

pelajaran tik kelas 8


Menggabung teks dari beberapa sel (Ms. Excel)

Menggabung  text (teks)dari beberapa sel di excel 2003 ,akan sangat mudah buat teman-teman yang sudah familiar dengan excel 2003. Namun buat teman-teman yang masih pemula mungkin akan kesulitan menggabung isi dari beberapa sel menjadi satu kesatuan di dalam sebuah sel.


Postingan ini sebenarnya saya buat untuk mendukung tutorial customize browser Firefox, tutorial di excel 2003 yang berkaitan dengan customize mozilla ada 4 tahapan, jadi saya cicil postingannya agar tidak terlalu banyak pertanyaan dari teman-teman yang masih pemula saat saya membuat postingan tentang firefox tersebut.

Dalam postingan ini kita akan mencoba menggabungkan isi dua sel ke dalam sebuah sel.
Agar lebih mudah bisa lihat gambar di bawah ini:



Buat tabel seperti di bawah ini
1. Di kolom A isi dengan http://
Di kolom B isi dengan kompas.com , detik.com , dst
Kolom C di biarkan kosong karena akan akan diisi dengan formula yang bisa menggabungkan isi kolom A dan B..




2. Di sel C2 isi dengan formula
 A2&""&B2

Catatan:
Jika sel yang akan digabungkan ada 3 , misalkan sel A2 berisi  http:// , B2 berisi www. dan sel C2 berisi kompas.com
Maka untuk menghasilkan http://www.kompas.com di sel D2 , isi D2 dengan formula :

=A2&""&B2&""&C2

Kembali ke topik menggabung isi dua sel, setelah memasukkan formula  A2&""&B2 di atas, maka kita akan menghasilkan nilai di kolom C seperti gambar di bawah ini:
2. Di sel C2 isi dengan formula
 A2&""&B2

Catatan:
Jika sel yang akan digabungkan ada 3 , misalkan sel A2 berisi  http:// , B2 berisi www. dan sel C2 berisi kompas.com
Maka untuk menghasilkan http://www.kompas.com di sel D2 , isi D2 dengan formula :

=A2&""&B2&""&C2

Kembali ke topik menggabung isi dua sel, setelah memasukkan formula  A2&""&B2 di atas, maka kita akan menghasilkan nilai di kolom C seperti gambar di bawah ini:

pelajaran kelas 8


Change Case huruf (Ms. Excel)

Mengubah huruf besar menjadi huruf kecil, atau mengganti huruf kecil menjadi huruf besar di excel 2003 bisa dilakukan dengan menggunakan fungsi text yang disediakan oleh excel 2003. Fungsi ini sama dengan fungsi "change case" di word 2003.


Fungsi Text di Microsoft excel 2003  yang akan digunakan untuk mengubah huruf (change case) adalah:
1. PROPER (Mengubah semua huruf awal setiap kata menjadi huruf besar)
2. UPPER (Membuat semua huruf menjadi huruf besar)
3. LOWER (Mengganti semua huruf menjadi huruf kecil)



Berdasarkan data dari help offline excel 2003, ada beberapa fungsi text seperti:
ASC Changes full-width (double-byte) English letters or katakana within a character string to half-width (single-byte) characters
BAHTTEXT Converts a number to text, using the ß (baht) currency format
CHAR Returns the character specified by the code number
CLEAN Removes all nonprintable characters from text
CODE Returns a numeric code for the first character in a text string
CONCATENATE Joins several text items into one text item
DOLLAR Converts a number to text, using the $ (dollar) currency format
EXACT Checks to see if two text values are identical
FIND Finds one text value within another (case-sensitive)
FIXED Formats a number as text with a fixed number of decimals
JIS Changes half-width (single-byte) English letters or katakana within a character string to full-width (double-byte) characters
LEFT Returns the leftmost characters from a text value
LEN Returns the number of characters in a text string
LOWER Converts text to lowercase
MID Returns a specific number of characters from a text string starting at the position you specify
PHONETIC Extracts the phonetic (furigana) characters from a text string
PROPER Capitalizes the first letter in each word of a text value
REPLACE Replaces characters within text
REPT Repeats text a given number of times
RIGHT Returns the rightmost characters from a text value
SEARCH Finds one text value within another (not case-sensitive)
SUBSTITUTE Substitutes new text for old text in a text string
T Converts its arguments to text
TEXT Formats a number and converts it to text
TRIM Removes spaces from text
UPPER Converts text to uppercase
VALUE Converts a text argument to a number

Agar lebih mudahnya bisa dilihat contoh di bawah ini:
Di selA3 ketik sebuah kalimat yang berisi kombinasi huruf besar dan kecil yang tidak beraturan, misalnya:
tuLIsan ini Awalnya kacau baLau

Selanjutnya kita coba terapkan fungsi text :
a. Di sel B6 ketik formula
=UPPER(A3)
b. Di sel B7 ketik formula
=LOWER(A3)
c. b. Di sel B8 ketik formula
=PROPER(A3)

Hasilnya akan terlihat seperti di bawah ini

pelajaran tik kelas 8


Operasi matematika dasar (Ms. excel)


Operator matematika yang digunakan adalah :





Contoh Penulisan :
tekan enter untuk melihat hasil

pelajaran tik kelas 8


Border Table (Ms. Excel)

Sebuah tabel akan tampak lebih menarik jika dilengkapi dengan bingkai atau garis tepi.
Di bawah ini adalah panduan untuk membuat bingkai tabel

1. Blok semua sel yang akan dibuatkan bingkai (sel A3 sampai F15)

2. Hasilnya akan tampak seperti di bawah ini
3. Jika ingin melihat bentuk tabel sebenarnya, bisa lakukan print preview,
Pada toolbar pilih tombol Print Preview






4. Hasilnya akan tampak seperti di bawah ini

Anda bis amengatur zoom, margin, atau setup untuk mengatur tampilan sebelum di print
Klik tombol close untuk kembali ke lembar kerja
 



Dalam bahasan kali ini, kita akan mencoba membuat bingkai yang sedikit berbeda dengan bingkai pada bahasan sebelumnya.

1. Blok semua data (sel A3 sampai F15). Kemudian klik tombol bingkai pada toolbar. 

  2. Hasilnya akan tampak seperti di bawah ini
3. Blok semua data (sel A3 sampai F15).
4. Kemudian pada menu bar pilih Format => Cells...
5. Akan muncul kotak dialog berikut, pilih tab Border, pilih bingkai tunggal vertikal (lihat kotak warna merah), klik OK
 
6. Pastikan pengaturan bordernya seperti gambar di bawah
7. Klik OK, maka hasilnya akan tampak seperti di bawah ini




8. Blok sel A3 sampai F4, kemudian pilih tombol border (lihat panah merah) 
9. hasilnya akan tampak seperti di bawah ini
10. Klik sel C3, kemudian klik tombol border
11. Pada toolbar klik tombol print preview, hasilnya akan tampak seperti di bawah ini

peljaran tik kelas 8


Fungsi Teks (Ms. Excel)

Rumus – rumus fungsi teks antara lain:
Fungsi Left akan mengambil sekian huruf pertama dari sebuah sel berjenis teks.
“=Left(data yang diambil, jumlah karakter yang diambil)”
Fungsi Mid akan mengambil sekian huruf yang dimaulai dari huruf kesekian
“=Mid(data yang diambil, mulai huruf yang diambil;jumlah karakter
yang diambil)”
Fungsi Right akan mengambil sekian huruf terakhir dari sebuah sel.
“=Right(data yang diambil, jumlah karakter yang diambil)”
Fungsi Len akan menghitung karakter atau huruf dari sebua sel
“=Len(sel)”
Fungsi Lower untuk mengubah huruf menjadi huruf kecil dari sebuah sel
“=Lower(sel)”
Fungsi Upper untuk mengubah huruf menjadi huruf besar dari sebuah sel
“=Upper(sel)”
Fungsi Value untuk merubah data teks menjadi angka
“=Value(sel)”

pelajaran tik kelas 8


Fungsi Time and Date (Ms. Word)

Menggunakan Fungsi Tanggal dan Waktu
Fungsi ini digunakan untuk menghitung waktu. Sebagai contoh adalah kasus
penghitungan lama jam pemakaian internet pada warnet. Bentuk umumnya adalah
sebagai berikut:
=Hour(waktu akhir-waktu awal) Untuk menghitung selesih Jam
=Minute(waktu akhir-waktu awal) Untuk menghitung selisih menit
Perhatikan Contoh berikut:

pelajaran kelas 7


Sejarah Perkembangan Alat Hitung

Perkembangan dan kemajuan berbagai peralatan teknologi informasi dan
komunikasi tidak terlepas dari perkembangan alat hitung, mulai dari yang sederhana sampai yang rumit seperti komputer.
1. Abacus
Alat ini dianggap sebagai
awal mula mesin komputasi, muncul 5000 tahun
yang lalu dan merupakan alat perhitungan kuno yang digunakan oleh bangsa
Romawi kuno dan Yunani kuno. Abacus pada masa ini di pakai oleh para pedagang untuk menghitung transaksi perdagangan. Abacus hingga kini masih digunakan di Cina dan beberapa negara di Asia. Seiring dengan munculnya pensil dan kertas.


2. Kalkulator roda numerik (Pascaline)
Pada tahun 1642, Blaise Pascal (1623-1662), yang pada waktu itu berumur 18
tahun, menemukan apa yang ia sebut sebagai kalkulator roda numerik (numerical
wheel calculator) untuk membantu ayahnya melakukan perhitungan pajak. Kotak
persegi kuningan ini yang dinamakan Pascaline, menggunakan delapan roda putar bergerigi untuk menjumlahkan bilangan hingga delapan digit. Alat ini merupakan alat penghitung bilangan berbasis sepuluh. Kelemahan alat ini adalah hanya terbatas untuk melakukan penjumlahan.
3. Kalkulator Roda Mekanik
Tahun 1694, seorang matematikawan dan filsuf Jerman, Gottfred Wilhem
von Leibniz (1646-1716) memperbaiki Pascaline dengan membuat mesin yang
dapat mengalikan. Sama seperti pendahulunya, alat mekanik ini bekerja dengan
menggunakan roda-roda gerigi. Dengan mempelajari catatan dan gambar-gambar
yang dibuat oleh Pascal, Leibniz dapat menyempurnakan alatnya. Barulah pada
tahun 1820, kalkulator mekanik mulai populer.
4. Kalkulator Mekanik
Charles Xavier Thomas de Colmar menemukan mesin yang dapat
melakukan empat fungsi aritmatik dasar. Kalkulator mekanik Colmar, arithometer,
mempresentasikan pendekatan yang lebih praktis dalam kalkulasi karena alat
tersebut dapat melakukan penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian.
Dengan kemampuannya, arithometer banyak dipergunakan hingga masa
Perang Dunia I. Bersama-sama dengan Pascal dan Leibniz, Colmar membantu
membangun era komputasi mekanik.